Cara Membuat Privacy Policy di Blog

Privacy Policy adalah suatu kebijakan privasi dari sebuah blog yang berisi aturan atau kebijakan dari blog tersebut. Privasi policy ini juga merupakan salah satu syarat untuk mendaftarkan blog ke program pengiklanan online seperti Google Adsense. Membuat privacy policy ini terbilang lumayan rumit karna harus memikirkan kalimat apa yang akan kita tuliskan dan itu memakan sangat banyak waktu tentunya. Tapi kalian tidak perlu khawatir karna sekarang sudah ada tool untuk membuat privasi policy secara online, sehingga kalian tidak memerlukan banyak waktu untuk membuatnya. 

( baja juga : Cara Ganti Font di HP OPPO )

Untuk membuat nya kalian masuk ke Privacy Policy Generator
Scroll kebawah maka akan ada sebuah form. Isikan form pendaftaranya sesuai dengan blog kalian.

  • Your Site Title, isikan dengan Title atau judul blog kalian
  • Your Site URL, isikan dengan alamat url blog kalian
  • Contact Link, isikan dengan link yang menuju ke halaman contact kalian, jika tidak memiliki biarkan seja
  • Email Addresss, isikan dengan alamat Email kalian yang aktif tentunya.


Lalu pada Advertise isikan sesuai dengan pendaftaran iklan yang kalian inginkan atau kalian bisa ceklist semuanya.
Kemudian klik Generate Policy maka akan mencul halaman privacy policy  milik blog kalian.


Untuk memasangnya di blog, klik Laman atau Page pada Dashboard lalu klik Entri Baru, kemudian copy kan seluruh text privacy policy yang tadi kalian buat lalu pastekan text privasi kalian tersebut, lalu Publikasikan.
Selesai.

Subscribe to receive free email updates:

5 Responses to "Cara Membuat Privacy Policy di Blog"

Berkomentarlah sewajarnya, dan jangan cantumkan link aktif di dalam komentar atau konten dewasa.!